<!-- wp:paragraph -->Tips membeli koper yang satu ini adalah yang paling disepelekan, lho!
Apa itu? Itu adalah jumlah roda pada koper.
<!-- /wp:paragraph --><!-- wp:paragraph -->
<!-- /wp:paragraph --><!-- wp:paragraph -->
Banyak orang yang tak mengetahui fungsi sebenarnya jumlah roda yang ada pada setiap koper. Padahal, jumlah roda berfungsi untuk mobilisasi dan kemudahanmu.
<!-- /wp:paragraph --><!-- wp:paragraph -->
Misalnya, koper berroda 2 lebih tahan lama dan cocok untuk permukaan tak halus. Namun, koper berroda 2 sangat memberatkan lenganmu ketika dibawa.
<!-- /wp:paragraph --><!-- wp:paragraph -->
Sementara itu, koper berroda 4 lebih memudahkan karena dapat ditorong atau ditarik. Sehingga tak berat atau melelahkan.
<!-- /wp:paragraph --><!-- wp:paragraph -->
<!-- /wp:paragraph -->