Cara Untuk Menjalin Komunikasi Dalam Membangun Tim Yang Solid
siMark.id | 25 Oct 2021 15:57

Bagikan ke

Jalin komunikasi

Salah satu cara membangun tim yang solid adalah saling mengenal pribadi dan karakter masing-masing. Salah satu cara membangun tim yang solid adalah saling menjaga komunikasi sesama karyawan dengan saling terbuka dan membagikan informasi.
Cara terbaik untuk menunjukkan respek atau rasa hormat terhadap sesama rekan kerja adalah melalui komunikasi. Jika tim tidak saling terbuka dan membagikan informasi, tim tentu akan terhambat dan sulit maju. Sebab soliditas tim ditentukan oleh komunikasi dan koordinasi yang baik antar-karyawan.